BERITA - UNIVERSITAS CENDERAWASIH

  • Uncen – Pemkab Mamberamo Tengah Teken Kerjasama Pendidikan Kedokteran

    Jayapura – Universitas Cenderawasih secara resmi jalin kerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Mamberamo Tengah. Hal ini ditandai dengan penandatangan Memorandum of Understanding di ruang pertemuan rektor Universitas Cenderawasih, pada Kamis (15/1/2026). Kerja sama yang konsen pada bidang pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, peningkatan kualitas sumber daya manusia, pengembangan kajian dan penyusunan dokumen perencanaan pembangunan daerah

  • Uncen – Pemkab Kepulauan Yapen Teken Perpanjangan Kerja Sama

    Jayapura – Universitas Cenderawasih secara resmi memperpanjangan jalinan kerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Kepulauan Yapen. Hal ini ditandai dengan penandatangan Memorandum of Understanding di ruang pertemuan rector Universitas cenderawasih, pada Rabu (7/1/2026). Kerja sama yang konsen pada bidang pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, peningkatan kualitas sumber daya manusia, pengembangan kajian dan penyusunan dokumen perencanaan pembangunan

  • Uncen dan Jasa Raharja Perpanjang MoU

    Universitas Cenderawasih memperpanjang kerja sama strategis dengan PT Jasa Raharja melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding) yang digelar pada, Selasa (6/1/2026) di Ruang Rapat Rektor, Gedung Rektorat Uncen. Kesepakatan ini mencakup berbagai bidang seperti peningkatan keselamatan lalu lintas, penguatan sektor pendidikan dan penelitian, hingga pengabdian kepada masyarakat. Kegiatan ini menegaskan komitmen kedua pihak dalam

DSCF1191
DSC_0373

Karya Kami

Pengembangan & Pelatihan Bidang Keahlian berbasis Kebijakan Publik

Dengan mengembangkan dan melatih keterampilan sesuai dengan keahlian atau bidang yang dimiliki oleh setiap mahasiswa Magister Kebijakan Publik

Berita Terkini

Bersama Kebijakan Publik-UNCEN Tingkatkan Keahlian dan Pengetahuan
Di Era Kampus Merdeka!